·
CD
(Compact Disk) atau kaset bekas yang dahulu kita buang sia-sia kini dapat
disulap menjadi barang yang lebih berguna yaitu kipas angin. Berikut adalah
langkah langkah membuat kipas angin kaset :
- Bahan- Bahan :
1.
Botol minuman
2.
Tutup botol
3.
Kabel hitam
merah
4.
Tombol on off
5.
Soket baterai
6.
Dynamo
7.
Kaset
8.
Roda ban
9.
Baterai
10.
Soket baterai
11.
Stiker baling
baling.
- · Alat-Alat :
1.
Solder
2.
Gunting
3.
Lilin
4.
Lem tembak
- · Cara Membuat:
1.
Gunting kaset
menjadi 8 bagian sama rata.
2.
Bentuk kaset
seperti baling-baling dengan memanaskannya diatas lilin.
3.
Lubangi tengah
baling-baling dan sesuaikan dengan roda ban.
4.
Pasang soket
baterai pada botol dengan lem tembak.
5.
Lubangi botol
dengan solder untuk kabel soket.
6.
Pasang tombol on
off dengan membuat lubang yang disolder sesuai bentuk tombol.
7.
Hubungan kabel
dari soket baterai dan tombol on off.
8.
Buat lubang
antara botol dan tutup botol dengan disolder.
9.
Hubungan kabel dari dalam botol ke tutup botol melalui lubang tersebut.
10.
Buat lubang
sesuai bentuk dynamo pada bagian depan tutup botol.
11.
Pasang dynamo
dalam tutup botol dan hubungan dengan kabel dari dalam botol ke dynamo
12.
Kuatkan dynamo
dengan lem tembak.
13.
Pasang
baling-baling ke dynamo.
14.
Buat desain
stiker baling-baling agar lebih menarik.
15.
Gunting stiker
menjadi 8 bagian.
16.
Tempelkan stiker
pada baling-baling kipas.
17.
Hias kipas
sesuai keinginan.
18.
Kipas angin kaset siap
dipakai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar